Metode ilmiah atau proses ilmiah (bahasa Inggris: scientific method) merupakan proses keilmuan untuk memperoleh pengetahuan secara sistematis berdasarkan bukti fisis. Ilmuwan melakukan pengamatan serta membentuk hipotesis dalam usahanya untuk menjelaskan fenomena alam.
Tujuan
dari penggunaan metode ilmiah adalah tuntutan supaya ilmu pengetahuan
bisa terus berkembang seiring perkembangan zaman dan menjawab tantangan
yang dihadapi. Dengan berbagai riset yang dilakukan oleh para ilmuwan
guna mengembangkan berbagai disiplin ilmu pengetahuan (sains) yang akan
mempermudah dari persoalan-persoalan manusia.
Metode
ilmiah merupakan sebuah konsep dimana para ilmuwan mencoba untuk
meneliti disetiap masing-masing ilmu pengetahuan yang akan mengembangkan
ilmu-ilmu tersebut dengan menggunakan metode-metode ilmiah.
Langkah-langkah :
1. Memilih dan mendefinisikan masalah.
2. Survei terhadap data yang tersedia.
3. Memformulasikan hipotesa.
4. Membangun kerangka analisa serta alat-alat dalam menguji hipotesa.
5. Mengumpulkan data primair.
6. Mengolah, menganalisa serla membuat interpretasi.
7. Membual generalisasi dan kesimpulan.
8. Membuat Laporan
sumber :http://www.bisosial.com/2012/05/peran-metode-ilmiah-dalam-pengembangan.html
http://nugrohoadi2ka12.wordpress.com/2011/05/30/langkah-langkah-metode-ilmiah/
1. Memilih dan mendefinisikan masalah.
2. Survei terhadap data yang tersedia.
3. Memformulasikan hipotesa.
4. Membangun kerangka analisa serta alat-alat dalam menguji hipotesa.
5. Mengumpulkan data primair.
6. Mengolah, menganalisa serla membuat interpretasi.
7. Membual generalisasi dan kesimpulan.
8. Membuat Laporan
sumber :http://www.bisosial.com/2012/05/peran-metode-ilmiah-dalam-pengembangan.html
http://nugrohoadi2ka12.wordpress.com/2011/05/30/langkah-langkah-metode-ilmiah/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar